Wakil Ketua DPRD Sulbar bersama Pj Gubernur Tinjau Lokasi Longsor dan Situs Arkeologi di Kalumpang
“Kami juga selaku pemerintah provinsi sulbar akan menyerahkan bantuan sembako dan bahan kebutuhan lainnya. Kita juga berupaya agar di siapkan Lumbung Sosial di kecamatan Kalumpang melalui Kemensos (Kementerian Sosial) agar ketika terjadi Tanggap Darurat Bencana, setiap bantuan tidak lagi di salurkan lewat kota mamuju, tapi langsung di simpan di kecamatan Kalumpang. Karna lumbung social tersebut sudah ada di beberapa kecamatan yang ada di sulbar salah satunya di kabupaten Mamasa & Polewali Mandar,” ujarnya

Tinggalkan Balasan